SOAL DAN JAWABAN UTS UAS ILMU ALAMIAH DASAR
cover buku ilmu alamiah dasar |
CONTOH SOAL ILMU ALAMIAH DASAR
1. Jika anda seorang
ilmuwan, teknologi apa yang akan anda ciptakan? mengapa demikian? jelaskan !
2. Jelaskan pengaruh
dari kepadatan penduduk !
3. Jelaskan lima
permasalahan lingkungan nasional yang anda ketahui ! Solusi apa saja yang dapat
anda berikan untuk mengatasi tiap permasalahn tersebut !
4. Jelaskan bagaimana peranan
Teknologi Informasi dan Komunikasi dalam menghemat energi dan membantu dalam
mengembangkan peralihan ke sumber energi terbarukan
5. Jelaskan permasalahan
manusia modern saat ini !
BACA JUGA : MOTIVASI INSPIRASI BUAT MAHASISWA
BACA JUGA : KUMPULAN KATA BIJAK ISLAMI
CONTOH JAWABAN ILMU
ALAMIAH DASAR
- Jika saya seorang ilmuwan, saya akan
menciptakan teknologi transportasi drone yang memiliki spesifikasi baik
itu dari efisiensi energi, akurasi , fleksibilitas jangkauan dimana
dalam pengendaliannya secara otomatis. Teknologi drone ini juga bisa
dikendalikan melalui melalui smartphone seperti android. Mengapa saya
menciptakan teknologi ini? Supaya nanti teknologi ini bisa digunakan
seperti untuk pengiriman paket barang antarnegara, dengan memanfaatkan
sistem navigasi sensor pada GPS yang telah dilengkapi dengan beberapa
kamera diatas puluhan mega pixel.
- Pengaruh dari kepadatan penduduk :
- Meningkatnya tingkat pencemaran baik itu udara, air , atau tanah - Meningkatnya kerusakan lingkungan yang disebabkan oleh faktor manusia
Penjelasan --> semakin bertambahnya
kepadatan penduduk , berarti semakin bertambah dan banyak pula kebutuhan
penduduk akan alam, sehingga menimbulkan masalah pada kelangsungan ekosistem
dan sumber daya alam .
- 5 ( lima ) permasalahan lingkungan tingkat nasional :
-
Perburuan hewan yang terancam punah.
Solusinya : Kita harus menjaga dan
melestarikan hewan yang terancam punah tersebut, seperti dengan cara pembuatan
suaka margasatwa
- Kerusakan terumbu karang .
Solusinya : Kita harus menjaga dan
melakukan tindakan hukum tegas kepada nelayan yang merusak kawasan terumbu
karang seperti pada penggunaan bom ikan.
-
Penebangan hutan secara liar .
Solusinya : Kita harus menjaga dan
mengadakan reboisasi terhadap hutan yang gundul
-
Kebakaran hutan .
Solusinya : Kita jangan melakukan
pembakaran terhadap hutan yang sedang kritis, sebaiknya diadakan reboisasi
kembali
- Pencemaran air .
Solusinya : Pada pabrik tidak membuang
limbah ke perairan, atau sebelum dibuang limbah tersebut diolah menjadi bahan
yang tidak berbahaya sehingga zat limbahnya netral
- a. Peranan TIK dalam menghemat energi :
- Pada situs jual beli online (
e-commerce) , pembeli tidak harus datang langsung ke toko ketika memesan suatu
produk namun langsung diantar ke rumah pembeli melalui jasa kurir - Pada
transportasi online , penumpang tidak harus menunggu atau mencari transportasi
di halte atau di stasiun , sekarang penumpang bisa naik transportasi di tempat
manapun ia inginkan.
- Pada jual beli tiket online ,
seperti pemesanan tiket pesawat pembeli tiket tidak perlu datang langsung ke
loker penjualan tiket karena sudah dipesan secara online.
b. TIK
dalam mengembangkan sumber energi terbarukan :
- Pada internet banyak
sekali informasi mengenai energi terbarukan baik itu yang sedang dalam tahap
pengembangan maupun yang sudah berhasil dikembangkan didalam proyek-proyek IT - Penyampaian
informasi menjadi lebih cepat dan efisien
- Perkembangan era
digital di segala bidang
- Permasalahan manusia modern saat ini adalah memerlukan energi didalam kehidupan sehari-harinya, seperti penggunaan bahan bakar fosil pada kendaraan. Jika energi yang bersumber dari sumber daya alam yang tidak dapat diperbaharui habis, maka manusia harus menciptakan energi alternatif yang dapat diperbaharui. Manusia modern saat ini juga , sudah terlalu bergantung pada era yang serba digital, sehingga menimbulkan perubahan yang drastis pada pola perilaku manusia .
# jawaban uas IAD,
contoh soal dan jawaban IAD , Materi soal ilmu alamiah dasar , UAS , UTS , IAD
2016
keywords : ----------------------------------------------------------------------------------------------------------------
ConversionConversion EmoticonEmoticon